Pelantikan Pejabat Fungsional Analis Pengelolaan Keuangan APBN
Kasongan, 30 Agustus 2024. bertempat di Ruang Sidang Utama Pengadilan Negeri Kasongan dilaksanakan acara Pengambilan Janji Jabatan dan Pelantikan Pejabat Fungsional Analis Pengelolaan Keuangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APK APBN) atas nama Saudara Mada Kristianto, S.H.